Mohon tunggu...
ADITYA ARIO PANGESTU
ADITYA ARIO PANGESTU Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Negeri Medan

Badminton

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Lulusan Matematika Bisa Ngoding? Siapa Takut!

30 Mei 2024   12:41 Diperbarui: 1 Juni 2024   14:42 191
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Knuth terkenal karena karyanya dalam bidang analisis algoritma dan desain bahasa pemrograman, terutama karena bukunya yang berjudul, "The Art of Computer Programming" dan bahasa pemograman teks Tex. Karya ini dianggap sebagai salah satu rujukan utama dalam ilmu komputer dan matematika terapan. Jadi, meskipun Knuth punya latar belakang di matematika, dia membuktikan bahwa pengetahuan matematika yang kuat bisa banget membantu di dunia pemrograman.

Nah, setelah kami melakukkan wawancara dengan beberapa lulusan matematika di Universitas Negeri Medan tentang peluang karir buat orang yang punya skill bahasa pemograman dan ternyata jawabnnya hampir sama di semua bidang. Bahkan dibidang pendidikan, loh! Masa sih? Yupp, karena di zaman sekarang itu sekolah udah banyak yang go paperless, jadi ujian udah pakai website milik sekolah itu sendiri. Terus untuk bidang E-Commerce, pastinya udah jelas banget ya. Buat bikin website atau aplikasi E-Commerce, kita butuh programmer yang bisa bikin semua fiturnya berjalan lancar. Bayangkan aja, setiap kali kita belanja online, ada programmer yang ada dibalik layar.

Dan di bidang lainnya juga, pasti bakal banyak kebutuhan. Mulai dari merancang website perusahaan, bikin aplikasi keren buat keperluan sehari-hari, sampe yang lebih kompleks kayak pengembangan software khusus. Jadi, buat kamu yang lulusan matematika, jangan takut buat mencoba berkarir di dunia pemrograman. Buka dirimu untuk peluang karir yang luas dan menarik dengan menggabungkan passionmu dengan potensimu dalam matematika.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun