Menurut hemat saya, kegiatan wirausaha sedikit-banyak harus ditenagai oleh minat. Kalau kita menjalani sebuah usaha tanpa disertai minat, bisa-bisa kita mengalami kehabisan “bahan bakar” dalam menghadapi sejumlah tantangan. Semangat berwirausaha bisa “luntur” dan bisnis yang sudah dijalankan dapat macet.
Untuk mengatasi itu, barangkali sedikit nasihat dari Richard Branson perlu disimak: “There is no greater thing you can do with your life and your work than follow your passions – in a way that serves the world and you.”
Salam.
Facebook: www.facebook.com/adica.wirawan
Twitter : @AdicaWirawan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H