Mohon tunggu...
Adian Saputra
Adian Saputra Mohon Tunggu... Jurnalis - Jurnalis

Menyukai tema jurnalisme, bahasa, sosial-budaya, sepak bola, dan lainnya. Saban hari mengurus wartalampung.id. Pembicara dan dosen jurnalisme di Prodi Pendidikan Bahasa Prancis FKIP Unila. Menulis enggak mesti jadi jurnalis. Itu keunggulan komparatif di bidang kerja yang kamu tekuni sekarang."

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Memberikan Informasi Terverifikasi, IndiHome Bantu Edukasi Generasi Terliterasi

13 Mei 2023   14:55 Diperbarui: 13 Mei 2023   15:00 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Saya bersama mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Prancis FKIP Universitas Lampung. Dokumentasi Pribadi 

Namun, jika ucapan, perilaku, dan gesture yang ditampilkan malah jauh dari etiket, hal itu bisa mereduksi konten yang dibikin. Alangkah mudah membuat konten yang asyik tapi tidak menggunakan diksi-diksi kekinian yang bagi sebagian orang masuk kategori kurang ajar.

Pikir-pikir, ada baiknya juga IndiHome membuat iklan layanan masyarakat agar bijak menggunakan internet untuk sesuatu yang bermanfaat dan jauh dari kabar bohong.

Adanya IndiHome juga memudahkan kami dalam menerima beberapa kali mahasiswa magang sebagai reporter di kantor kami. Mereka bisa mudah menggunakan internet yang superkencang ini. Taklimat yang kami sampaikan kepada mereka untuk menjadi reporter yang baik juga mudah diserap dan dipraktikkan.

Jika hendak diambil kesimpulan dari ikhtiar memberikan informasi terverifikasi dan adanya IndiHome ini ada beberapa yang bisa diketengahkan.

Pertama, jaringan IndiHome yang kuat dan menyebar

Ini yang paling kentara. Jaringan IndiHome di kota kami relatif menjangkau ke semua titik. Nyaris semua teman yang ditanya juga menjawab demikian. Perangkat internet mereka dipercayakan kepada IndiHome.

Alasan utama tentu saja kecepatannya bisa diandalkan dan biaya bulanan yang terjangkau. Ini membuat para orangtua tidak sungkan untuk memberikan fasilitas internet berbasis IndiHome ini kepada anak-anak mereka.

Kedua, kemudahan dalam pengurusan akses pemasangan jaringan

Alasan kedua tentu saja kemudahan dalam pengurusan pemasangan. Hanya dalam tiga hari internet sudah bisa digunakan. Saya ingat waktu itu akhir-akhir Oktober 2020 karena saya mengincar tayang pertama di web baru ini per 1 November 2020.

Benar saja. Cara mengurusnya yang gampang dan sebaran teknisi dan petugas yang bisa diakses. Beberapa kali saya juga memberikan nomor para teknisi di lapangan ini kepada beberapa rekan yang juga hendak pasang IndiHome.

Ketiga, kecepatan tinggi dalam mengakses internet dan menggunakannya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun