Rawa Pening memiliki nilai religius dan budaya bagi masyarakat sekitar. Konservasi membantu menjaga kelestarian budaya dan tradisi yang terkait dengan danau. Rawa Pening juga dapat dijadikan sarana edukasi dan penelitian tentang lingkungan dan budaya.Â
Nah itulah fungsi-fungsi Rawa Pening untuk Kehidupan Sekitarnya teman-teman. Semoga Membantu Kalian
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!