biaya ekonomi yang tinggi
Korupsi dapat menyebabkan biaya tinggi contohnya biaya perijinan usaha yang birokratis sehingga untuk mendapatkan izin, tiap meja harus mengeluarkan uang. Ada lagi kasus seperti pembuatan SIM menjadi mahal tidak masuk akal. Semua tes dipersulit agar peserta bisa melalui jalur pintas.
merusak tatanan hukumÂ
Minggu ini adalah pengumuman pembacaan keputusan sidang jaksa Pinangki. Jaksa muda nan cantik ini sebagai contoh kekacauan hukum dikarenakan tindak korupsi. Kasarnya, hukum bisa dibuat sesuai pesanan bandar yang mempunyai uang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2HBeri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!