Mohon tunggu...
Ade yusfanii
Ade yusfanii Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa IPB

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Keterbatasan Rumput: Mahasiswa KKN-TI IPB Kenalkan Pakan Alternatif Pada Peternak di Desa Purwabakti

25 Juli 2023   15:28 Diperbarui: 25 Juli 2023   15:31 106
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Masalah yang sering dihadapi para peternak adalah sulit mencari rumput pada musim kemarau. Pemberian rumput yang terbatas memerlukan pakan tambahan untuk memenuhi kebutuhan hidup pokok ternak. Selain itu juga diperlukan pengolahan pakan yang dapat meningkatkan daya simpan, agar membantu persediaan pakan pada musim kemarau.

Mahasiswa KKN-TI IPB membantu permasalahan yang dihadapi para peternak tersebut dengan mengenalkan beberapa pakan alternatif dan tata cara pembuatan silase. Tujuan dari pembuatan silase ini adalah untuk mensiasati persediaan hijauan pada musim kemarau karena silase mempunyai daya simpan yang cukup lama.

Kegiatan ini dilaksanakan pada 13 Juli 2023 diikuti oleh para peternak yang ada di desa Purwabakti. Dimulai dengan pengenalan pakan alternatif, kemudian tata cara pembuatan silase sampai praktik pembuatan silase dari gedebok pisang. 

Dokumentasi Pribadi
Dokumentasi Pribadi

Antusias para peternak sangat terlihat, dari banyaknya pertanyaan-pertanyaan mengenai berbagai pakan alternatif dan cara pemberiaanya kepada ternak, kemudian aktif mengikuti praktik pembuatan silase. "Terima kasih kepada mahasiswa IPB yang telah bersedia berbagi ilmu kepada kami, kami menjadi tau bahwa pakan untuk domba dan kambing tidak hanya rumput" ucap pak Anwar selaku ketua kelompok peternak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun