Selain itu, di malam hari kamu juga akan ditemani dengan live musik yang syahdu yang dibawakan oleh pemusik-pemusik profesional. Pengunjung juga bisa ikut bernyanyi dan naik ke atas panggung. Â Kamu bisa mengajak pacar, gebetan, ataupun sahabat kamu ke sini karena suasananya sangat romantis dan hangat.
Terakhir, berbagai sajian makanan tersedia di warung-warung. Ada aneka ragam makanan dan minuman yang dapat dinikmati sambil melihat panorama alam dan live musik. Harga makanan di sini juga sangat terjangkau bagi semua kalangan. Terutama kalangan pelajar dan mahasiswa.
Nah itu dia 3 tempat wisata hidden gem yang harus kamu coba di Jogjakarta. Jadi, kamu mau mengajak siapa? Tulis di kolm kometar ya :)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H