Mohon tunggu...
AdeRiaCahaya
AdeRiaCahaya Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Mahasiswa

Man Jadda Wa Jadda

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Anakku Kurang Gaul, Kalau "Ndak Punya Instagram"

8 November 2019   06:35 Diperbarui: 8 November 2019   07:19 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
pinterest.de/ancarnadi

3. Tidak Mencantumkan Tempat

Ketika parents ingin mengunggah foto maupun video itu dimana tempatnya, tidak perlu untuk memberikan tag-tag. Sebab, hal ini bisa memicu keberadaan parents dan buah hati. Sehingga hal ini bisa mendatangkan orang jahat untuk melacak lokasi tersebut.

Kontrol orang tua terhadap anak-anaknya terkait penggunaan akun Instagram menjadi penting agar dampak positif penggunaan Instagram lebih banyak didapatkan daripada dampak negatifnya. Peran orang tua sebagai keluarga dari si anak sangat dibutuhkan disini, sebab keluarga yang baik adalah keluarga yang mampu memberikan pendidikan ke arah kepribadian yang lebih baik untuk menciptakan generasi yang baik pula.

Hal tersebut bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan. Mengingat para orang tua harus mengetahui perkembangan mental anak-anaknya sehingga tidak keliru dalam cara mendidik dan memberikan pemahaman mengenai akhlak, nilai, dan norma-norma yang baik. Pola asuh yang dikembangkan orang tua sebenarnya sudah cukup baik, yakni menjalankan komunikasi dengan anak, memberikan pemahaman mana yang baik dan mana yang buruk, hingga memberikan sanksi tegas bagi anak yang melanggar nilai, norma, dan kaidah baik yang ada di masyarakat. Namun, beberapa orang tua masih menemukan kendala seperti ketidaktahuan mereka mengenai media sosial Instagram yang membuat mereka tidak bisa melakukan apa-apa dan anak yang bandel membuat orang tua sedikit kewalahan menghadapi anak-anak mereka. 

Semoga Bermanfaat,

Salam Ceria

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun