Mohon tunggu...
Ade Putra Pramuditya
Ade Putra Pramuditya Mohon Tunggu... Pelajar -

Blogger | Suka menulis review, artikel di blog pribadi | Pelajar

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Ketika Hidup Itu Maksimal dengan Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7

5 April 2016   16:51 Diperbarui: 5 April 2016   19:15 140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mengapa ?

[caption caption="www.idteknoku.com"]

[/caption]

Kedua smartphone ini telah dibekali sebuah sistem Android terbaru, yaitu Android 6.0.1 Marshmallow. Sistem operasi ini sangat luar biasa, memiliki keunggulan seperti dalam segi multitasking, penghemat baterai dan pengoptimalan kinerja smartphone.Selain itu, sistem android ini sudah dapat diintegerasikan dengan Samsung Pay dan Otentifikasi pada Play Store.  Untuk mempercantik tampilan Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7, Samsung telah memasang sebuah user interface yang sangat indah. Yaitu Touchwiz UI. UI ini sangat smooth dibandingkan dengan yang lainnya. Kegiatan multitasking dan bermain game menjadi sangat lancar tanpa lag.

Pilihan Dapur Pacu Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7 yang Maksimal

Mengapa ?

[caption caption="www.idteknoku.com"]

[/caption]

Dapur Pacu pada Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7 tersedia dalam dua pilihan, yaitu Exynos 8890 Octa dan Qualcomm MSM8996 Snapdragon 820. Kedua chipset ini memiliki kemampuan kinerja yang sangat mumpuni. Dan yang lebih menarik lagi, kedua smartphone ini sudah dibekali RAM sebesar 4 GB. Tidak percaya ? tentu Anda harus percaya. Dengan adanya kualitas hardware yang sangat mumpuni dan terbarukan, kedua smartphone ini mampu untuk mengerjakan kegiatan-kegiatan yang sangat berat. Seperti multitasking atau bermain game. Streaming video juga terasa lancar karena perpaduan antara kualitas grafis dan hardware yang saling berkombinasi membentuk sebuah kesatuan yang terbaik. Percaya atau tidak semua komponen hardware yang dimiliki kedua smartphone ini 60 persen lebih baik dari Galaxy generasi sebelumnya. Jadi tambah maksimal dengan menggunakansmartphone ini. Menjalani aktivitas menjadi sangat cepat dan efisien.

Pilihan Kapasitas Penyimpanan Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7 yang Maksimal

Mengapa ?

[caption caption="www.samsung.com"]

[/caption]

[/caption]Penyimpanan pada Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7 tersedia dalam dua pilihan, yaitu 32 GB dan 64 GB untuk kapasitas penyimpanan internalnya. Hal ini membuat Anda lebih leluasa menyimpan segala file yang Anda perlukan. Seperti foto, video, game bahkan file-file besar pun dapat Anda simpan langsung pada kedua smartphone ini.

Tidak hanya memberikan penyimpanan internal yang besar, Samsung juga memberikan slot MicroSD pada bodi kedua smartphone ini. Slot ini mampu menampung hingga 200 GB besarnya. Hidup akan menjadi maksimal dengan adanya penyimpanan yang sangat besar ini. Anda dapat menyimpanan semua foto momen bersama teman atau keluarga Anda. Atau merekam semua kenangan dalam menjalani kegiatan sehari-hari.

Kamera Dual Pixel pada Samsung Galaxy S7 Edge dan Samsung Galaxy S7 yang Maksimal

Mengapa ?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun