Mohon tunggu...
Ade Irene
Ade Irene Mohon Tunggu... Editor - A student

Beginner

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Apa Itu Netspeak?

23 April 2020   11:52 Diperbarui: 23 April 2020   12:02 144
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Netspeak merupakan pembicaraan yang seolah-olah tulisan. Netspeak terjadi ketika para pengguna melakukan interaksi langsung seperti dalam chat online atau instant messaging. Percakapan online secara langsung yang kita lakukan dengan bahasa dan teks kita imajinasikan seolah berbicara kepada kita. 

Tipografi teks yang muncul serta berkembang di dunia siber adakalanya pada kata-kata (morphemes), huruf (graphemes), maupun tanda baca serta penggunaan simbol-simbol atau gambar tertentu.

Contohnya, antara lain :

1. ASAP - As Soon As possible (Balas pesanku ASAP)

2. HQQ - Maksudnya adalah "benar-benar" atau "sangat. (Keberuntungan yang HQQ)

3. FYI - For Your Information (FYI dia kemaren udah lulus loh)

4. Genk - Maksudnya adalah "teman-teman" (Hallo genk, apa kabar?)

5. L8R - Atau bacannya adalah "later" (talk to you l8r)

6. keta1 - Atau bacanya "ketahuan" (yah keta1 deh gue..)

7. Beneran???

8. DEMI APA?!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun