Kelima, sumber bacaan. Semakin Anda banyak membaca dan dituangkan kedalam tulisan, maka semakin besar ide yang muncul dalam diri semakin bagus. Misalnya, seorang pengarang bisa mengarang beberapa karya karena sering membaca. Dari situlah ada hal yang baru dalam diri, selanjutnya dituangkan dalam bentuk karya.Â
Semua proses atau tahapan, jika anda lakukan secara serius dan tekun maka ide yang semula terpendam mampu menampakkan nya. Segala sesuatu berawal dari belum tampak kemudian ditampakkan. Ide yang Anda tampak lebih bernilai seperti mutiara yang terpendam ketika dimunculkan. Semoga sedikit dapat membuat diri Anda semangat untuk mengeluarkan ide-ide yang cemerlang dan bermanfaat untuk semua orang.
Tulungagung, 18 Januari 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H