Zaman sekarang mendapatkan smartphone dengan harga miring adalah hal yang mudah. Penggunaan smartphone tidak hanya digunakan secara luas oleh orang dewasa, tetapi juga anak-anak dan remaja. Mahasiswa yang sekarang didominasi oleh generasi milenial tentunya tidak ketinggalan dalam memanfaatkan teknologi satu ini. Kalian dapat mengunduh banyak aplikasi gratis maupun berbayar melalui app-store smartphone kalian masing-masing.
Mahasiswa akuntansi yang hampir setiap hari berkutat dengan angka mungkin merasa bahwa tidak ada aplikasi yang berkaitan dengan ilmu satu ini di app store. Namun jangan salah, dibawah ini adalah 7 aplikasi keren yang akan membuat hari-harimu menempuh pendidikan akuntansi jauh lebih mudah.
1. Â Accounting DictionaryÂ
Meskipun demikian, aplikasi ini hanya tersedia dalam bahasa Inggris dan belum tersedia dalam bahasa Indonesia, jadi kamu hanya mendapatkan penjelasan definisi istilah - istilah tersebut di dalam bahasa Inggris saja. Buat kamu yang kurang yakin dengan kemampuan bahasa Inggris kamu bisa juga menggunakan aplikasi penterjemah seperti Google Translate atau Tradukka untuk memudahkan kamu untuk memahami penjelasan di aplikasi ini.
2.  Time Table  ++
Time table ++ bisa jadi solusi buat kamu yang jadwalnya padat banget tiap harinya. Kamu bisa lebih mudah memantau dang  mengatur jadwal kamu dari jadwal kuliah, deadline tugas, deadline tugas sampe jadi alarm countdown tugas atau jadwal kuliah. Buat kamu yang belum pernah menggunakan aplikasi sejenis, Time Table ++ akan cukup membingungkan.Â
Selain proses editing dan entri yang cukup memakan waktu, pemindahan jadwal dari template yang sudah kamu buat bisa cukup membingungkan. Aplikasi ini membutuhkan beberapa waktu untuk membiasakan penggunanya untuk terbiasa dan mampu mengoperasikan aplikasi ini dengan baik, tetapi tidak memungkiri bahwa dibandingkan aplikasi sejenis aplikasi ini lebih unggul dalam fitur yang disajikan kepada penggunannya.
3. Â Google Keep