Mohon tunggu...
Harimansyah
Harimansyah Mohon Tunggu... Guru - Guru Humaniora

Generasi milenial yang haus informasi, mudah beradaptasi dan terus berinovasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Disorientasi Pasca SMA di Desa, Mau ke Mana Setelah Lulus?

10 Mei 2022   09:44 Diperbarui: 18 Mei 2022   00:30 1169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: dokumentasi penulis

2. Informasi mengenai proses perkuliahan, apa yang akan mereka pelajari serta prospek lulusan.

3. Informasi mengenai beasiswa, baik beasiswa yang digulirkan oleh pemerintah maupun beasiswa yang digulirkan oleh pihak swasta. 

Hal ini dapat menjadi solusi keuangan bagi siswa yang memiliki.minat kuliah namun terhambat oleh masalah biaya. Seperti bidik misi, LPDP, beasiswa unggulan dan sebagainya

Kita percaya bahwa pendidikan merupakan pilar utama perubahan, dari sisi mikro misalnya, pendidikan menjadi salah satu saluran mobilitas sosial masyarakat. Walaupun gelar sarjana saat ini tidak menjamin sesorang mendapatkan pekerjaan dengan posisi yang bagus. 

Namun, dengan pendidikan kesempatan semakin bagi masyarakat di Desa untuk dapat meningkatkan taraf hidupnya menjadi lebih baik serta dapat mengejar ketertinggalan dari daerah yang lebih maju. 

Karena pendidikan termasuk dalam kategori indeks pembangunan manusia (IPM) khususnya daerah. Maka menjadi penting memberikan pengarahan dan bimbingan kepada para peserta didik bukan hanya berkutat pada capaian kognitif namun kesiapan eksternal diluar kurikulum.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun