Napas, hati dan pikiran menyatu lawan kesombongan
Perjuangan seorang guru disaat susah dan senang selalu dinanti
Ia memang butuh fulus namun tak membuat diri melayang hilang
Kurang fulus pun tetap berjuang mengabdi
Tak ada fulus pun sang guru kan tetap tulus dan sayang
Terima kasih untuk seluruh guru Indonesia!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H