Mohon tunggu...
Abigail Kenzie Wong
Abigail Kenzie Wong Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Saya suka menulis

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Lisa Blackpink Jadi Trendsetter para Gen-Z

18 November 2024   08:59 Diperbarui: 18 November 2024   09:37 38
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Siapa yang tidak tahu labubu? Labubu adalah sebuah gantungan kunci berbentuk boneka yang sangat populer di kalangan GEN-Z. Labubu hanyalah sebuah boneka biasa jika tidak dipakai oleh Lisa Blackpink. Ciri labubu adalah memiliki telinga yang panjang menyerupai kelinci, ukuran yang tergolong kecil, dan senyuman yang menonjolkan giginya yang tajam. Labubu juga menentukan status sosial seseorang karena harganya yang sangat mahal untuk sebuah boneka kecil. Banyak sekali orang yang rela mengantri demi mendapatkan labubu dan mengikuti trend yang sedang populer. Tidak dipungkiri bahwa generasi muda saat ini sangat takut tertinggal trend, ingin memiliki barang yang sama dengan idola mereka, dan ingin diakui oleh orang lain karena memiliki labubu.

Meskipun harganya sangat mahal, labubu sangat susah dicari karena penjualan yang sangat tinggi di Indonesia. Kelangkaan labubu harus kita waspadai karena muncul labubu yang seakan-akan asli namun faktanya palsu. Hal ini banyak dijual oleh penjual yang berniat menipu orang lain dan mengambil keuntungan dari hal tersebut. Ternyata mengikuti trend memiliki dampak negatif bagi masyarakat Indonesia. Kita harus berpikir logis, bijak, dan juga waspada terhadap labubu. Maka dari itu, mari kita lebih bijak dalam membeli suatu barang. Itu bukan berarti kita tidak boleh mengikuti idola kita, namun sebaiknya kita waspada. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun