Mohon tunggu...
Abdurrazzaq Zanky
Abdurrazzaq Zanky Mohon Tunggu... Petani - petani.

Senang membaca segala jenis buku, nulis diary, mengamati lingkungan alam dan sosial, menertawakan diri sendiri.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kekayaan

28 November 2024   13:42 Diperbarui: 28 November 2024   13:57 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://pxhere.com/id/photo/792096

engkau berdiri di sana, kekasih bunda

dengan senyum magismu yang merangkum

seluruh keindahan dunia

dengan pasti hatiku berkata:

tidak, tidak mungkin tujuh raja dari dunia impian

mampu menakar harga dan kedudukanmu

dengan seluruh kekayaan mereka

karena Tuhan sendirilah yang telah menaruh kekayaan-Nya

yang paling mulai ke telapak tangan bundamu yang papa

hingga kekayaan lain nampak miskin dan tak berharga

dalam tatapan mata hati bunda

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun