Mohon tunggu...
Abdurrahman
Abdurrahman Mohon Tunggu... Konsultan - Peneliti Madya di SegiPan (Serikat Garda Intelektual Pemuda Analisis Nasionalisme)

Tertarik dengan kajian kebijakan publik dan tata pemerintahan serta suka minum kopi sambil mengamati dengan mencoba membaca yang tidak terlihat dari kejadian-kejadian politik Indonesia. Sruput... Kopi ne...!?

Selanjutnya

Tutup

Politik

Melihat Konstelasi Politik Terkini Kerjasama Empat Arus Partai-Partai Pengusung Pilpres

14 Agustus 2022   16:29 Diperbarui: 14 Agustus 2022   16:33 167
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pelajaran yang penting konsolidasi internal disini adalah bagaimana menjadi partai kader, menurut disertasi Pramono Anung, 2013; partai kader murni yang berbasis ideologi hanya ada dua di Indonesia yakni PKS dan PDI Perjuangan. Selain itu kebanyakan partai masa dan partai inpartisipasi yang berbasis agama, kedaerahan, golongan, atau sebab isu yang lagi populer. 

Artinya kebanyakan pemilih dikerahkan bukan karena ideologi/referensi akan tetapi oleh ketertarikan sesaat sebelum kecewa/preferensi sebab pendekatan ilmu-ilmu marketing dalam manajemen kampanye, bukan menggunakan pendekatan party interest untuk menciptakan kesamaan hingga terwujud kader ideologis dari proses kampanye party ID/identity (internalisasi identifikasi).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun