Mohon tunggu...
Aziz Safa
Aziz Safa Mohon Tunggu... Programmer - editor dan operator madrasah

jika hidup mempunyai arti yang beragam, tentunya bahagia juga tak bermakna tunggal

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Terima Kasih, Luka!

12 Januari 2011   07:09 Diperbarui: 26 Juni 2015   09:41 231
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption id="attachment_82805" align="aligncenter" width="600" caption="diambil dari http://i623.photobucket.com/albums/tt318/CUMMINGS105/HEARTS/OASIS"][/caption]

selalu ada yang tersisa

di tiap reremah cerita anak manusia

apalagi ihwal luka lara, pasti tak sia-sia

kendati menguar sensasi perihnya

^_^

saat kubaca dengan mata egoku

derita hanya menambah luka menganga

saat kucoba dengan cara yang tak biasa

ada keindahan yang belum pernah kurasa

terima kasih, luka!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun