Mohon tunggu...
Abdi Parasian Simamora
Abdi Parasian Simamora Mohon Tunggu... Lainnya - STAR XIX 2023

Write for eternality (Pram)

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Sajak dalam Indurasmi

1 Maret 2023   23:55 Diperbarui: 2 Maret 2023   00:01 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sajak dalam Indurasmi

Teduh
Benar sangat teduh
Rasanya malam itu..
Buana nan semesta yang hadirkan tawa
Bagaskara sepi perlahan sembunyi

Kujujung niat baikku
Tuk sebuah status hubungan
Kala kita yang sudah lama berteman
Menaruh perasaan seorang dengan yang lain

Dalam Indurasmi kutemukan jawaban
Biar kejam namun tak menghantan pertahanan
Biar menyulut namun tetap pada kejelasan
Aku melangkah dengan pasti sbab putusan

Biar menunggu jawabanmu kan kulakukan 

Sengaja semesta memberi arti lebih dalam menunggu.

Aku denganmu dengan versi seriusku

Harapannya juga denganmu dengan versi terbaikmu.


Medan, 21.10.2020

Fiksasi di Moringa Room, 01.03.23

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun