Mohon tunggu...
Giwangkara7
Giwangkara7 Mohon Tunggu... Dosen - Perjalanan menuju keabadian

Moderasi, sustainability provocateur, open mind,

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Dosen Swasta Kuliah (2)

21 Juli 2024   10:25 Diperbarui: 21 Juli 2024   10:28 55
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Selamat sudah selesai S2 nya!

Terimakasih bang!

Besok kamu mulai ngantor ya, bantu Dekan, jadi sekretaris

Iya bang
Saya belum mengajar bang?

Belum, Kaprodi jurusan kamu belum welcome

Tapiii jurusan lain, setelah s2 selesai langsung diminta mengajar?

Yaa, itulah.. Kamu sabar dulu, kerjakan yang bisa dikerjakan disini. Kamu itu alumni, jangan apa apa diukur dengan materi.

Iya bang, siap, kalau ekonomi membaik, baru saya berani melamar anak gadis hehehe... Sekarang berjuang dahulu.

(Pertama kali kerja jadi sekretaris Dekan, tidak resmi, tidak ada gaji, dapat uang jika ada transport rapat, makan siang dari rapat. Setahun kemudian baru dapat SK 80%. Dua tahun kemudian mendapat SK Dosen Tetap Yayasan 100%. Pengalaman ini tidak sama, ada juga sejawat yang lebih cepat dan lebih lambat. Tergantung berbagai hal yang bervariasi dan tidak bisa digeneralisir.)

Mencari beasiswa S3 cukup tricky. Tapi dosen swasta pada dasarnya memiliki peluang yang sama dengan yang di PTN. Beasiswa juga bervariasi, ada yang cukup, kurang, atau berlebih. Maka ada opsi untuk bekerja part time, jika kuliah di luar negeri. Beberapa negara memperbolehkan  yang lain tidak.

Kalau sudah S3, bisa mendambakan jadi Profesor.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun