Mohon tunggu...
sabransyah
sabransyah Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Artikel Lingkungan The Great Island

3 Juni 2016   19:30 Diperbarui: 13 Juni 2016   22:00 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

The Great Island

Salam lestari untuk keluarga Pecinta Alam dan salam Angkut bagi teman” penggiat lingkungan yang berada di KALSEL khususnya kab Kota Baru.

Saya mau sharing – sharing pengalaman ni di blog saya mengenai liburan yang menarik dikunjungi kalo temen – temen lagi berada di KALSEL ( Kalimantan Selatan ).

Kalo temen – temen lagi berada di KALSEL di kota BANJARMASIN, jangan lupa untuk mampir bentar ke objek wisata alam yang ada seperti pulau kembang, disitu kalian dapat bercengkrama dengan hewan primate seperti monyet. Mungkin hal tersebut yang anda pikirkan kalo pergi ke KALSEL Jikalau teman – teman suka dengan panorama laut jangan dilewatkan untuk berkunjung ke Lontar, daerah pesisir di Kota Baru.

Nah di daerah itu kalian akan melihat panorama pantai yang indah, dan gak akan dilupakan deh, disana kita akan dihibur dengan lukisan alam yang sangat indah saat matahari menjelang (sunrise) dan juga matahari tenggelam (sunset). Bagi teman – teman yang ingin diving dan snorkling bisa ke pulau tamiyang disana masih banyak terumbu karang yang masih terjaga kelestarianya. Tamiyang berasal dari bahasa banjar yang artinya Mabuk kalian akan dibuat mabuk tercengang melihat keindahan yang menakjubkan. Selain itu di pulau tanjung kunyit kita juga bisa melihat keindahan pulau – pulau dari atas mercusuar.

Destinasi ini baru saja dimasukan dalam destinasi wisata PESONA INDONESIA jadi tak heran masih banyak orang yang tidak tau, bahwa di Tanah Kalimantan menyimpan pesona alam yang tidak kalah dengan pulau – pulau lain. Mungkin itu saja dulu yang dapat saya sampaikan mengenai pengalaman petualangan saya sendiri.

Sedikit pesan bagi teman – teman yang ingin mencoba liburan yang saya ceritakan :

  • Janganlah mengambil sesuatu kecuali foto
  • Janganlah meninggalkan sesuatu kecuali jejak
  • Janganlah membunuh sesuatu kecuali waktu
  • Tetaplah santun dalam berbicara
  • Ramah tamah lah terhadap penduduk sekitar

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun