Mohon tunggu...
jemmy senda
jemmy senda Mohon Tunggu... pegawai negeri -

berasal dari kota karang,hobby baca,tapi baru belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Nyanyian Kehidupan

27 Januari 2014   10:46 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:25 20
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Nyanyian seorang perempuan, lapat bergema di ujung malam

menembusi segala keriangan, mencucuk telinga kemewahan

menyibak kesuraman kabut hidupnya.....

Nyanyian perempuan itu,tuk memberi kehidupan buah hatinya

yang meronta ronta meminta menyusu

tidurlah sayang.....

Tidurlahhh putraku perkasa...

dan yakinlah hari esok,

engkau akan bangun ,menuju kemenangan.

Nyanyian sang perempuan,lapat menghilang....

lenyap,

menghilang dalam kesunyian malam,di lenyapkan gelapnya malam

dan .......

Sang perempuan pun terlelap  ,menyusul sang kegelapan

di telan pengharapan akan masa depan  putranya.......

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun