Mohon tunggu...
Edy Utomo
Edy Utomo Mohon Tunggu... Wiraswasta - Swasta

https://carakumudahblogging.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Khasiat Bawang Putih Mentah yang Harus Anda Coba

2 Juni 2019   16:09 Diperbarui: 8 September 2020   15:14 170
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Khasiat bawang putih mentah mungkin tidak pernah terpikirkan oleh anda sebelumnya, padahal bawang putih mentah memiliki manfaat yang begitu besar dalam pengobatan tradisional, umumnya dalam menjaga kesehantan.

Khasiat bawang putih mentah telah diakui secara turun temurun oleh masyarakat kita, bahkan hanya dengan dikonsumsi mentah ... diyakini bisa menjadi obat tradisonal yang manjur, bahkan berkhasiat untuk mencegah berbagai jenis penyakit.

Berikut adalah beberapa khasiat makan bawang putih mentah yang sudah banyak dibuktikan :

1. Meningkatkan imunitas

Hanya dengan mengkonsumsi bawang putih mentah, sistem kekebalan pada tubuh anda bisa terjaga. Semua kandungan yang ada pada bawang putih terutama vitamin C nya akan menguatkan sistem imunitas atau sistem kekebalan tubuh Anda. Anda juga bisa mengkonsumsinya dengan cara dijus.

2. Mengatasi flu secara alami

Bawang putih juga berkhasiat mengatasi pilek. Senyawa allicin yang ada dalam bawang putih ini memiliki peran penting dalam sifat antimikroba yang dimiliki oleh bawang putih. Jika anda terkena flu akan lebih cepat pulih dengan mengkonsumsi bawang putih tersebut.

3. Mengobati infeksi paru-paru

Khasiat bawang putih mentah juga efektif mengobati infeksi paru - paru. Konsumsi bawang putih 2 siung setiap hari. Sifat anti bakteri dan anti mikroba akan melawan kuman, bakteri, dan mikroba yang menjadi penyebab infeksi paru-paru.

4. Menyehatkan jantung

Ini bisa menjadi solusi buat anda yang memiliki masalah penyakit jantung. Tentu kita semua tidak menyangka, hanya dengan makan bawang putih mentah memiliki efek kardioprotektif (melindungi kesehatan jantung) yang signifikan pada hewan maupun manusia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun