Mohon tunggu...
Dzulfiqar Muhammad
Dzulfiqar Muhammad Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Stiba Arrayah

Serupa daun,kitapun gugur

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kaidah Makna

10 Juni 2021   16:47 Diperbarui: 10 Juni 2021   16:55 2922
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

  Kata-kata yang tergolong kata umum dibedakan dari kata-kata yang tergolong kata khusus berdasarkan ruang lingkupnya. 

Kata-kata umum termasuk kata yang mempunyai hubungan luas, sedangkan kata-kata khusus mempunyai hubungan sempit, terbatas, bahkan khusus atau unik.  

Contoh dari kata umum adalah kendaraan,kata kendaraan dapat digunakan untuk menyebut sifat semua benda yang bisa dikendarai,adapun kata seperti motor,mobil,dan sepeda adalah kata khusus.

5. Kata Populer dan Kata Kajian 

              Kata-kata yang tergolong kata populer adalah kata kata yang banyak digunakan dalam berkomunikasi pada berbagai lapisan masyarakat. kata kajian adalah kata-kata yang digunakan secara terbatas pada kesempatan tertentu berupa kata atau istilah yang digunakan oleh golongan ilmuwan dalam pembicaraan tulisan  ilmiah.

Misal dari kata populer adalah volume,sejajar,unsur adapun misal dari kata kajian adalah

Isi,suku cadang

. Kata Baku dan Tidak Baku 

 Kata baku yaitu kata-kata yang telah resmi dan standar dalam penggunaannya.adapun kata-kata tidak baku, yaitu kata-kata yang tidak mengikuti kaidah yang berlaku dalam bahasa Indonesia.

Kata-kata tidak baku dapat berupa : 

(1)   kata-kata dari dialek-dialek bahasa Indonesia yang ada, 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun