- Kok kamu kurus? Â
Alhamdulillah sukses puasa. Ingin mendapat pahala malah mendapat bonus langsing.
- Kok anak kamu  kecil dan kurus? Cacingan ya? Kamu  tidak bisa masak kegemaran anak?
Cacingan pasti tidak.  Sebab tiap 6 bulan minum obat cacing. Kalau tidak bisa masak mungkin. Jadi maukah  kamu memasakkan untuk anak saya? Â
- Kamu tambah gemuk sekarang?
Belum bisa membakar kalori, Â temani saya olah raga, ya! Â Mendadak yang bertanya menghilang dari pandangan mata. Â
- Banyak undangan makan saya tidak bisa menolaknya, mau sedikit makannya takut tersinggung yang mengundang. Â
Selamat lebaran semoga sukses menjawab pertanyaan yang membuat hatimu perih. Afirmasi diri: katakan baper no silaturahim yes. Akan saya hadapi semua pertanyaan basa-basi dengan senyum. Penanya juga tidak memikirkan pertanyaannya. Mengapa saya harus memikirkan berbulan-bulan. Jawab dengan santai dan humor.
Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI