harinya. Karena pada saat siang hari adalah waktu saya untuk tidur siang.
Pada sore harinya atau kegiatan saya yang ketiga adalah waktu saya untuk
berkerja. Saya bekerja disebuah toko penyedia jasa service laptop, pc, dan juga
printer. Melalui pekerjaan ini tidak hanya uang yang saya dapat, namun juga
pengetahuan tentang bagaimana cara maintenance dan memperbaiki sebuah
perangkat keras dari laptop maupun pc. Kegiatan saya yang terakhir setelah
pulang bekerja adalah belajar. Biasanya kalo malam hari adalah waktu dimana
saya belajar, yang pasti pertama melanjutkan bila ada tugas banyak. Kalau tidak
ada saya menyempatkan untuk belajar seputar programming dan pengolahan
data di dalam sebuah database.
Mungkin itu saja cerita yang dapat saya bagikan pada artikel kali ini, dan mungkin