Mohon tunggu...
Jamil mibror
Jamil mibror Mohon Tunggu... Editor - mahasiswa

jangan berputus asa dari rahmat Allah SWT

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Sikap Kita untuk Menghormati Suku Bangsa dan Budaya di Negara Indonesia

1 Oktober 2019   21:46 Diperbarui: 22 Juni 2021   08:34 23932
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
PEXELS | Artem Beliaikin

Kita ketahui bahwa Indonesia memiliki  banyak suku. Maka pastilah Indonesia mempunyai keanekaragaman yang banyak pula. Indonesia terdiri dari banyak sekali suku Keanekaragaman ini harus dihormati karena semboyan kita adalah Bhinneka Tunggal Ika. 

Dan kita sebagai seseorang yang bertempat dan tinggal di negara Indonesia, kita harus menanamkan nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila dan Bhinneka Tunggal Ika (berbeda-beda tapi tetap satu jua).

Oleh karena itu kita harus saling menghormati kebudayaan yang sangat banyak di negara kita ini.

Baca juga: Keberagaman Suku Bangsa di Indonesia

Kita sebagai warga negara yang berlandaskan nilai-nilai Pancasila dan nilai-nilai  Bhinneka Tunggal Ika, maka kita wajib menghargai dan saling menghormati suku dan budaya-budaya yang ada di sekitar kita ini.

Berikut contoh-contoh sikap saling menghargai suku bangsa dan  kebudayaan yang berkembang sekitar kita ini maupun yang ada di negara Indonesia, berikut ini contohnya:

1. Jangan ragu berteman atau bergaul dengan oang-orang yang berasal dari suku dan budya yang berbeda dengan kita.

Baca juga: Menghargai Perbedaan Keberagaman Budaya Suku Bangsa

2. Jangan menganggap diri kita sendiri sebagai yang paling unggul karena suku bangsa dan budaya yang kita miliki dan jangan pernah menganggap  suku serta budaya orang lain lebih rendah.

3. Terbuka apabila ada orang yang berbeda suku dan budaya dengan kita tapi dia inggin mempelajari suatu kebudayan yang kita miliki.

4. Ikut serta dalam kegiataan budaya, pawai budaya, arak-arakan, kirab budaya atau juga ikut serta ketika ada pameran kebudayaan lain yang diselenggarakan oleh teman-teman dengan latar suku bangsa dan budaya yang berbeda dengan kita.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun