Akhirnya harapan masyarakat akan peran aktif dunia pendidikan bagi pelestarian bahasa daerah sangat besar walaupun tidak dimunculkan tapi secara tersirat harapan tersebut tetaplah besar, setidaknya pendidikan juga harus menyadari dan memahaminya. Â
Kalau dari dinas pendidikan biasanya punya kendala birokrasi, pembelajaran bahasa daerah pada anak usia dini bisa di mulai dari lembaga pendidikan swasta. karena bagaimanapun juga partisiasi pendidikan dalam pembelajaran  bahasa daerah sangat penting partisipasinya  untuk mendukung terbentuknya watak budi pekerti bangsa. (Syahirul Alem, Pustakawan SMP Muhammadiyah 1 Kudus).
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H