Mohon tunggu...
1250020006 MEILINA NUR HIDAYAH
1250020006 MEILINA NUR HIDAYAH Mohon Tunggu... Mahasiswa - Meilina Nur Hidayah 1250020006 DIII Kebidanan UNUSA

Meilina Nur Hidayah 1250020006 DIII Kebidanan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kegiatan Kuliah Online Sambil Berbisnis

24 Mei 2021   13:02 Diperbarui: 24 Mei 2021   13:10 69
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Assalamualaikum wr wb, Halo, nama saya Meilina Nur Hidayah panggil saja Mei. Hari ini saya mau menuliskan cerita kegiatan kuliah online sambal bisnis.

Semenjak kuliah saya berhenti berkerja di PT salah satu Kota Brebes. Kuliah online pada masa pandemi ini membuat saya berfikir untuk usaha bisnis agar dapat menghasilkan uang sendiri. Saya melakukan usaha bisnis oriflame, semenjak saya gabung di bisnis oriflame kegiatan sehari-hari saya menjadi padat dari pagi hingga malam. Pagi hari hingga sore saya lakukan untuk kuliah online namun di sela waktu saat istirahat akan saya sempatkan untuk promosi jualan dan setelah kuliah online selesai saya melanjutkan untuk bersih-bersih rumah. Saat malam hari saya mulai bekerja di bisnis oriflame seperti mencari rekrutan, mencari orderan, bimbingan online dengan upline dan mengerjakan tugas kuliah jika ada. Mungkin banyak orang yang berfikir kalo bisnis sambal kuliah membuat kuliahnya tidak fokus padahal kita bisa fokus dua-duanya kalo kita bisa mengatur waktunya.

Kuliah online sambal online menurut saya bisa membuat lebih mandiri karena bisa menghasilkan uang sendiri bahkan kita akan belajar untuk mengatur keuangan, bisa belajar disiplin karena kita akan belajar mengatur waktu, banyak teman, bertambahnya wawasan tentang bisnis dan akan mengurangi rasa gengsi pada diri kita sendiri. Manfaatkan waktu luang dengan hal yang bermanfaat.

Cerita ini ditulis untuk Tugas mata kuliah Bahasa Indonesia, Dosen pengampu Rudi Umar Susanto, S.Pd., M.Pd 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun