Mohon tunggu...
Ilham Muharom
Ilham Muharom Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa penuntut ilmu

Menulis itu menyenangkan lhoo, 😁

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Review Novel: Tapak Jejak

24 Juni 2021   21:54 Diperbarui: 24 Juni 2021   22:01 1538
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: mojokstore. com

Tokoh favorit di buku Tapak Jejak adalah Swarandee. Karena Swarandee teman seperjalanan Bung yang orangnya sangat perhatian dan selalu membantu. 

Pesan moral juga ada di buku ini  bahwa kekayaan Indonesia itu tidak terhitung saking banyaknya serta kita harus yakin masih banyak orang baik di dunia ini maka jangan takut tidak dapat kebaikan dari orang lain selagi kita berbuat baik kepada orang lain.

Buku ini menurut saya cocok dengan harganya bagi pembaca yang suka akan tadabur alam dan yang mau lebih mengetahui lebih dekat perbedaan kebudayaan dan tradisi masyarakat Indonesia dengan menghargai sesama, saling menolong serta masih banyak lagi pengalaman yang dapat kita ambil.

Gaya kepenulisan : gaya atau teknis kepenulisan Bung dalam menulis bukunya mengalir dalam menceritakan pengalaman dalam perjalannya menyusuri wilayah timur Indonesia gak harus mikir banyak karena gak banyak istilah-istilah asing kecuali nama tempat atau daerahnya mungkin akan membingungkan bagi yang belum mengunjungi tempatnya hehe,,,

Setting : Tempat yang Bung tulis cukup untuk memicu keinginan saya berkunjung dan menjajal adrenalin saya untuk mengunjungi tempat tersebut dan ingin lebih tau kebiasaan warga di sana.

Kesimpulan saya saat membaca Novel Tapak Jejak, tentu tau lebih banyak tentang wilayah-wilayah timur Indonesia. Dari pengalaman perjalanan Bung dia kayaknya jadi punya banyak teman dan penggemar dari tulisannya ini "mungkin".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun