Â
Nah CLIQ + ini juga disebut co-working space ,karena tempat ini didukung dengan fasilitas  colokan kabel,wifi lancar dan terdapat ruangan kaca pada area indoor. Cocok banget untuk kaum milenial dan gen z  yang ingin mengerjakan tugas diluar,menikmati pemadangan yang estetik dan dapat dijadikan tempat nongkrong tepatnya pada area outdoor. Selain itu tempat ini menyediakan varian makanan dan minuman yang enak. Nah buruan kesanaa, cocok  kan untuk kaum anak muda terutama untuk anak kos.
Tidak kalah menarik bukan,dengan cafe lainnya. Dilihat dari menu makanan dan minuman ingin rasanya mencicipi semua satu per satu. Fasilitas yang disediakan pada cafe ini cukup memenuhi kebutuhan pengunjung ya. Mulai dari Ruangan Ber-AC,Spot Foto,Parkir Luas,Wi-Fi,Toilet Bersih,Layanan Take Away,Live Music dan dapat dijadikan tempat sambil mengerjakan tugas. Cliq+ buka setiap hari Pukul 10.00 – 22.00,jadi?yuk coba kesana dan menikmati fasilitasnya.
Itulah beberapa informasi yang dapat kalian ketahui sebelum berkunjung ke cliq+. Jangan lupa untuk mengajak teman atau pasangan kalian yaa,agar dapat mengabadikan momen ditempat ini.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H