3. Lalu, hancurkan kertas dengan menggunakan tangan atau bantuan blender dengan menambahkan air secukupnya.
4. Setelah diblender, pastikan kertas sudah menjadi bubur kertas yang siap untuk dicetak menjadi kertas baru.
5. Untuk membentuk kertas baru, tambahkan lem putih dan aduk hingga bubur kertas menyatu dengan lem.
6. Terakhir, taburkan kertas mika bekas yang telah dipotong kecil-kecil di atas cetakan kertas. Cetak bubur kertas agar berbentuk persegi panjang menyerupai kertas. Kertas daur ulang pun telah siap untuk digunaka
Langkah berikutnya adalah langkah yang paling ditunggu-tunggu, yaitu cara pembuatan lampu gantung. Dari bahan yang seadanya di rumah, kita dapat membuat sebuah lampu gantung yang berguna sebagai penerangan ruang maupun aksesoris ruang yang tentu menambah nilai estetika pada ruang.Â
Yuk kita simak langkah-langkah berikut!
Cara Pembuatan Lampu Gantung dari Kertas Daur Ulang