Mohon tunggu...
Bayu Wibisana
Bayu Wibisana Mohon Tunggu... Tentara - kompasiana memang KREN

Tinggal di Kota Berastagi Kab. Karo sekitar -/+ 65 KM dari Kota Medan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Babinsa Koramil 09/Laubaleng Laksanakan Pendampingan Pertanian Bantu Warga Cek Dan Rawat Tanaman Padi

8 Januari 2025   15:17 Diperbarui: 8 Januari 2025   15:17 27
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut

Tanah Karo. Rabu 08/01/2025. Bertugas sebagai Babinsa di Koramil 02/Tigapanah jajaran Kodim 0205/Tanah Karo  kali ini Kopda Wais Qarni melaksanakan kegiatan Komsos (Komunikasi sosial) bersaliturahmi secara humanis dengan masyarakat juga Pendampingan Pertanian yaitu membantu warga wilayah binaan anggota kelompok membersihkan mengecek pertumbuhan tanaman padi dan pemupukan di lahan persawah seluas 0,8 hektar berlokasi di Desa Perbulan Kecamatan Laubaleng Kabupaten Karo-Sumatera Utara, kegiatan inipun dalam rangka menyukseskan Katahanan Pangan Nasional (08/01). 

Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut
Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut

Kopda wais Qarni melaksanakan kegiatan Pendapingan Pertanian ini di desa binaannya tidak hanya membantu dan mendampingi petani dalam bercocok tanam saja, tetapi melakukan monitoring pengecekan harga dan ketersedian pupuk bersubsidi, pupuk non subsidi, obat-obatan pertanian termasuk obat anti hama seperti Insektisida, Fungisida, Akarisida, Nematisida, Moluskisida, Bakterisida, Termisida dan Herbisida, serta bibit unggul tanaman yaiutu bibit jagung dan bibit padi baik pada sawah maupaun padi darat (padi gogo).

Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut
Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut

Kopda Wais Qarni mengatakan tentang kegiatannya yang dilaksanakannya bahwa "Pelaksanaan kegiatan komunikasik sosial saat ini sambil melakukan kegiatan pendampingan pertanian untuk membantu dan mendampingi petani mengcek pertumbuhan tanaman padi dan pemberian pupuk, juga membersihkan gulma (tanaman pengganggu) yang juga mulai tumbuh subur dicelah-celah padi maupaun dim pematang sawah, harapannya dilaksanakan kegiatan ini agar padi tumbuh subur sehingga menghasilan buah yang banyak dan berkualitas bagus", pungkasnya Kopda Wais Qarni.

Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut
Dok Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/TK 08012025 Komsos dan pendampingan pertanian, di Desa Perbulan Kec. Laubaleng Kab. Karo-Sumut

Sambutan dari warga petani sangat baik, juga mengucapkan terima kasih kepada Babinsa Koramil 09/Laubaleng  Kopda Wais Qarni yang sudah membantu dan mendampingi merawat padi dari pengecekan konsidi pertumbuhan, pemupukan hingga membantgu menersihan gulma, Babinsa juga banyak memberikan dukungan kepada petani untuk meningkatkan hasil produski pertanian salahsatunya melakukan monitoring pengecekan pupuk, obat-obatan pertanian juga bibit unggul tanaman, bahkan melakukan monitoring harga hasil panen pertanian. (Bayu.W GATUBIMA_PENDIM 0205/TK)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun