Mohon tunggu...
Masykur Mahmud
Masykur Mahmud Mohon Tunggu... Freelancer - A runner, an avid reader and a writer.

Harta Warisan Terbaik adalah Tulisan yang Bermanfaat. Contact: masykurten05@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Artikel Utama

Menikmati Keindahan Danau Laut Tawar Kota Takengon

16 April 2024   11:13 Diperbarui: 18 April 2024   01:29 213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemandangan danau Laut Tawar. (Dokumentasi Pribadi)

Tepian danau, spot berenang dan camping. (Dokumentasi Pribadi)
Tepian danau, spot berenang dan camping. (Dokumentasi Pribadi)

Volume air di danau Laut Tawar mencapai 2,5 Triliun liter. Sangat besar bukan? 

Suasana yang asri di pagi hari menambah keindahan danau dari puncak pegunungan maupun kawasan danau. 

Bagi yang suka tantangan, wisata arum jeram sangat cocok untuk dikunjungi selama berada di Gayo Lues. Ada yang memang diperuntukkan bagi anak-anak dan orag dewasa. 

Keselamatan sangat terjamin dengan pemandu wisata lokal yang sudah terlatih. Sayangnya, saya belum mencobanya berhubung waktu yang berkunjung yang sangat singkat.

Apalagi yang bisa dinikmati di Kota Takengon?

Kalau Anda suka dengan buah-buahan, maka berburu alpukat wajib dimasukkan ke dalam daftar kunjungan. Gayo Lues juga terkenal sebagai kabupaten penghasil buah alpukat mentega. 

Soal rasa, jangan ditanya. Harganya pun terjangkau. Sekitaran 15-20 ribu per kilogram. Jika membeli dengan jumlah besar, biasanya penjual memberi lebih. 

Pemandangan danau dari atas. (Dokumentasi Pribadi)
Pemandangan danau dari atas. (Dokumentasi Pribadi)

Untuk memasuki kawasan wisata, anda tidak perlu merogoh kocek yang besar. Dari pegalaman beberapa hari yang lalu, saya membayar 35 ribu untuk tiga orang. 

Di dalam area wisata, sudah tersedia tempat berteduh yang disiapkan dengan fasilitas toilet gratis dan beberapa permainan anak. Jika mau memasak pun dibolehkan sambil menikmati pemandangan danau atau sekalian berenang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun