Mohon tunggu...
Zwetriz Perdana Betha
Zwetriz Perdana Betha Mohon Tunggu... Lainnya - Autoimmune Survivor

Pejuang Lupus sejak 2016 yang hobi membaca, makan dan jalan-jalan

Selanjutnya

Tutup

Diary

Capek Nggak, Sih?

13 September 2024   15:25 Diperbarui: 13 September 2024   15:31 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Eh, ini mau nulis apa sih sebenarnya? Bener banget, diriku pun tak tahu sebenarnya mau nulis apa.

Gini aja deh, apakah hari ini, kamu bahagia atau sedih? Keduanya tetap meneteskan air mata bukan?

Hari ini, aku dapat kabar duka, kolega mengabarkan bahwa ibunya meninggal setelah bertahun hidup dengan autoimun dan sebulan yang lalu masuk ICU. Sedih? Pasti. Karena diriku tahu persis bagaimana perjuangan kolegaku ini merawat ibunya.

Namun, setelah menangis, aku pun tersadar, bahwa beliau meninggal karena sudah selesai tugasnya di dunia. Beliau sukses menghasilkan anak-anak yang mampu merawat beliau semaksimal mungkin.

Nah, sore ini, jadwalnya menemani anak bungsu ekskul taekwondo. Tebak apa yang membuat diriku bahagia? Benar, bisa melihat keceriaan anak-anak yang tanpa beban.

Untuk semua orangtua yang umurnya udah diatas 30 tahun ke atas ini, salahsatu hiburan kepenatan dari hiruk pikuk dunia adalah keceriaan anak-anak.

Anak-anak bila tertawa, udah, ketawa aja. Sekolah tidak ada beban kan? Ya memang mereka belum ada beban, hahaha.

Hidup itu dilalui dan dinikmati. Capek ga sih? Ya capek tapi seru kan?!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun