Mohon tunggu...
Zulkifli
Zulkifli Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Part Time Freelancer, Teacher

Selanjutnya

Tutup

Bola

Hasil Pertandingan Persebaya Surabaya Vs PSM Makassar: Gol Bunuh Diri Tuan Tumah Membuat PSM Nyaman di Puncak Klasemen

24 Februari 2023   19:37 Diperbarui: 24 Februari 2023   19:41 126
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Source: instagram/psm_makassar

PSM Makassar nyaman di puncak klasemen BRI Liga 1 2023.

Pasukan Ramang kembali memetik poin penuh pada lanjutan BRI Liga 1 2023 pada laga klasik melawan Persebaya Surabaya. Tampil dengan starting line up terbaiknya, anak asuh Bernardo Tavares bermain percaya diri sejak awal laga. Terbukti beberapa gempuran melauli winger-winger
tim tamu sukses membuat kesulitan tuan rumah. Beruntung pasukan Bajul Ijo masih dapat meredamnya.
Alhasil skor sama kuat terjadi di babak pertama.

Pada babak kedua tim tuan rumah langsung mengambil inisatif serangan dengan memasukkan dua pemain andalan mereka
Paulo Victor dan Sho Yamamoto. Terbukti serangan Persebaya Surabaya lebih agresif ke tim tamu.

Jual beli serangan pun terjadi oleh kedua tim. Petaka bagi tuan rumah terjadi di menit ke-71. Serangan balik
pasukan Ramang yang sebelumnya tertekan membuahkan hasil. Pergerakan striker PSM Everton yang masuk di babak kedua
sukses memperdaya pemain belakang tim tuan rumah yang membuat Kapten Alwi Slamat harus melakukan gol bunuh diri.

Hingga peluit panjang dibunyikan, PSM Makassar sukses mempertahankan kedudukan sehingga tambahan tiga poin membuat
pasukan Bernardo Tavares nyaman berada di puncak klasemen BRI Liga 1.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun