Mohon tunggu...
Zulfa eff
Zulfa eff Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa jurusan ilmu sosial

Mahasiswa semester akhir. Pecinta surat-menyurat, menulis, buku, konspirasi, sejarah, language exchange dan berenang.

Selanjutnya

Tutup

Money

Strategi Bisnis Baru melalui Social Media Management di Era 5.0

12 Mei 2020   10:00 Diperbarui: 12 Mei 2020   10:04 163
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Di era teknologi 5.0 yang digagas di jepang tahun 2019 lalu, masyarakat mulai mengkonsumsi internet lebih terutama dalam penggunaan sosial media. Hal ini tidak luput dari perubahan konsep marketing produk yang dilakukan oleh pebisnis modern, yaitu dengan menggunakan Social Media Management.

Social Media Management adalah proses mengelola dan mengiklankan konten produk di saluran media sosial seperti Facebook, Instagram, Twitter, LinkedIn, YouTube, Pinterest, dsb. Hal ini sangat cocok untuk meningkatkan audience menjadi customer, customer menjadi pelanggan dan menyebarkan informasi akan produk yang pebisnis jual dan meningkatkan penjualan.

Dikutip dari jurnal Janek B, dkk, ada 2 cara yang dilakukan customer untuk mengenal suatu produk yang pertama dari mulut ke mulut. Biasanya konsumen yang pernah mencoba suatu produk akan memberikan review ke customer lain akan produk yang pernah dibeli.

Hal kedua adalah dengan melihat iklan yang menarik, baik secara tampilan ataupun isi di media sosial. oleh karena itu, branding produk di sosial media sangatlah penting untuk medapat pelanggan baru.

Bentuk Social Media Management 

Social Media Marketing adalah salah satu bentuk strategi pemasaran yang memanfaatkan media sosial dalam memasarkan suatu brand atau produk dan layanan informasi untuk para customer. Cara yang digunakan adalah dengan menciptakan konten berupa posting, tulisan, gambar, maupun video yang menarik perhatian dan mendorong Audience untuk berinteraksi   dan   membagi konten tersebut melalui jaringan sosialnya.

Social Media Management Strategies 

1) Memilih komunitas media sosial yang professional

Hal ini berguna untuk membantu customer dalam mengelola sosial media secara professional.

2) Membuat konten yang sesuai dengan produk dan keinginan yang anda mau

Konten yang dibuat akan menyesuaikan produk dan platform yang anda miliki sehingga dapat terhubung dengan customer anda

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun