Mohon tunggu...
Zulcar Chaeril
Zulcar Chaeril Mohon Tunggu... Wiraswasta - Writer and lecturer

Menulis mengenai pemasaran, startup, digital marketing, olahraga bola basket, dan traveling . kontak z.chaeril@gmail.com blog: https://zulcarc.wixsite.com/journeytime

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Memilih Berjualan di E-Commerce Atau Marketplace, Berikut Perbedaannya

13 Januari 2021   12:58 Diperbarui: 13 Januari 2021   14:03 647
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Situs marketplace telah memiliki trafficnya sendiri. Dengan menempatkan produk pebisnis dalam marketplace tersebut maka akan mendatangkan konsumen ke laman toko milik pebisnis pada marketplace tersebut. 

Memanfaatkan kedua channel tersebut

Pebisnis dapat juga menggunakan kedua channel (e-commerce dan marketplace) tersebut dalam menjalani usahanya. Dengan kedua channel ini memungkinkan produk yang dijual akan lebih banyak dilihat oleh konsumen melalui internet.

Merek-merek ternama saat ini sudah mulai memanfaatkan penjualan secara online. Tidak hanya berjualan secara offline saja tapi juga melakukan penjualan online untuk bisa mencapai lebih banyak lagi konsumen yang belum tersentuh oleh toko-toko offline. Banyak dari merek-merek tersebut menggunakan kedua channel ini sebagai aset digital mereka.

Membangun E-commerce sendiri maupun berjualan di marketplace memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing. Menentukan aset digital yang sesuai dengan kebutuhan menjadi pertimbangan yang tepat untuk memulai usaha. Sekarang, tinggal disesuaikan kebutuhannya dengan bisnis yang akan dijalani.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun