Mohon tunggu...
Z_ Wahyu
Z_ Wahyu Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis

tertarik terhadap dunia seni tradisional

Selanjutnya

Tutup

Seni

Kesenian Wayang Orang Mulai Terlupakan'

6 Oktober 2024   12:00 Diperbarui: 6 Oktober 2024   15:34 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Wayang adalah salah satu kesenian  yang paling menonjol di Indonesia, perkembangan wayang yaitu muncul dari  pulau bali dan jawa, menurut sejarah wayang adalah salah satu  peninggalan agama Hindu dan Budha, wayang meruapakan  gambaran dari cerita ramayana yang berasal dari india yang kemudian di kembangkan di indonesia untuk mengajarkan pesan moral terhadap masyrakat, sementara dalam agama Islam  wayang digunakan oleh Sunan kali jaga untuk menyebarkan agama islam di indonesia, semakin tahun perkembangan  wayang menjadi  semakin luas contohnya adalah wayang orang , Wayang orang adalah seni pertunjukan tradisional yang berasal dari Jawa, khususnya Jawa Tengah. Pertunjukan ini menggabungkan drama, tarian, dan koreografi, dan ceritanya didasarkan pada kisah Mahabharata dan Ramayana. Wayang orang diperagakan oleh manusia berkostum yang sesuai dengan tokoh wayang yang diperankannya, dan tidak dimainkan oleh dalang, wayang orang mulai di perkenalkan pada abad 18 dan abad ke 19, wayang orang pesan moral tertentu dalam pertunjukanya,  namun wayang orang semakin lama semakin  terkikis dan terlupakan, hal ini dapat dilihat  atau dapat di saksikan oleh setiap setiap penampilan mereka selalu sepi akan peminat, hal ini terjadi karena adanya perkembangan zaman dan teknologi, bagi  kaum muda wayang orang adalah tontonan yang sangat membosakan, hal ini berbeda dengan para penikmat seni mereka akan menacri tahu dimana wayang orang akan di adakan . hal ini sungguh mengkhawatirkan sebagai peniknat seni , salah satu cagar budaya semarang TBRS  (Taman Budaya Raden Saleh ) berusaha untuk melestarikan kesenian dengan mengadakan pertunjukan  seminggu dua hingga tiga kali pertunjukan , kegiatan itu di lakukan untuk memberikan pendapatan kepada setiap pemain wayang orang tersebut, karena dari  kebanyakan mereka  bergantung pada pertunjukkan wayang  orang tersebut , maka dari itu banyak   dari sanggar wayang orang  yang bekerja sama dengan pemerintah untuk melestarikan budaya tersebut, dengan adanya artikel ini di harapkan mampu mengajak  para pembaca untuk dapat melestarikan kesenian wayang orang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Seni Selengkapnya
Lihat Seni Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun