Mohon tunggu...
Z_ Wahyu
Z_ Wahyu Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis

tertarik terhadap dunia seni tradisional

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Ngudi Budaya Pawening Jati Awal Mula Pergerakan Kesenian di Mijen Kota Semarang

24 Mei 2022   14:39 Diperbarui: 24 Mei 2022   14:42 1090
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ngudi Budaya Pawening Jati (dok. ngubudpawening)

ri Kesenian merupakan tradisi dari suatu daerah yang perlu dijaga dan dilestarikan, namun dengan perkembangan zaman kesenian mulai tergantikan dan mulai dilupakan terutama oleh paran kaum remaja, banyak dari mereka yang mengtakan bahwa kesenian merupakan kekunoan, pada generasimilineial jaman sekarang yang ada di indonesia  lebih suka dan tertrik terhadap budaya diluar negeri daripada budaya sendiri ,dengan  adanya  kejadian tersebut  menggugah hati patra seniman mijen kota semarang untuk membikin sutau sanggar yang dapat mewadahi para seniman muda kota semarang  terutama diwiayahh mijen dan sekitarnya yang bernama Ngudi Budaya Pawening, Ngudi Budaya Pawening  ini  di ketuai  oleh anak muda yang sangat tertarik dengan

kesenian yaitu Gus Haidar  dengan didukung beberapa seniman yang  sudah lama berkecimpung di dunia seni  seperti bapak wawan, dan pakde dejaboo  kedua orang ini merupakan sesepuh dari sanggar Ngudi Budaya Pawening

Gus Haidar Ketua  Paguyuban Ngudi Budaya Pawening (dok. ngubudpawening)
Gus Haidar Ketua  Paguyuban Ngudi Budaya Pawening (dok. ngubudpawening)
sanggar ini pun terdiri dari beberapa kesenian seperti, teater, pencak silat,paduan suara,tari kreasi , tari tardisonal, sastra , karawitan dan rebana, 

Kesenian Teater (dok. ngubudpawening)
Kesenian Teater (dok. ngubudpawening)
tari klasik (dok. ngubudpawening)
tari klasik (dok. ngubudpawening)
paduan suara  (dok. ngubudpawening)
paduan suara  (dok. ngubudpawening)

 

awal berdiri kesenian ini memiliki  memiliki kurang lebih 90 anggota yang terbagi disetiap kesenian , hal ini dapat dikatakan bahwa masih banyak masyrakat yang senang dengan kesenian namun tidak memiliki wadah untuk mengeskperesikan kesenangan mereka , sanggar ini disi  dari anak kecil hingga orang dewasa.disisi lain itu pula sanggar Ngudi Budaya Pawening  juga suda mengdakan salah satu opera yang termegah  di wiilayah mijen  kota semarang,  opera itu bernama Semarang Gregah, opera ini dihadiri oleh istri dari bapak Walikota  Semarang  serta pula kesenian ini di tayangkan di chanel youtube Permintahan kota semarang

Pembukaan Pagelaran Opera Rakyat Gregah Oleh ibu Walikota Semarang (dok. ngubudpawening)
Pembukaan Pagelaran Opera Rakyat Gregah Oleh ibu Walikota Semarang (dok. ngubudpawening)
Acara Disiarkan Di Chanel Pemkot Semarang https://youtu.be/xggGPHyK8E8
Acara Disiarkan Di Chanel Pemkot Semarang https://youtu.be/xggGPHyK8E8

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun