Langkah pertama anda perlu mendapatkan Kode Virtual dari Aplikasi DANA untuk melakukan transfer dari Gopay ke DANA.
1. Cara Mendapat Kode Virtual Melalui Aplikasi DANA
a. Buka Aplikasi DANA.
b. Pilih Top Up pada halaman beranda.
c. Pilih salah satu bank yang ingin digunakan untuk tujuan transfer.
d. Kemudian kode virtual akan muncul di aplikasi DANA.
e. Copy kode virtual tersebut untuk proses transfer melalui Gojek.
2. Cara Transfer Gopay ke DANA
a. Buka aplikasi Gojek.
b. Pilih Opsi Bayar.
c. Klik Ke Rekening Bank.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!