perantau yang datang jauh dari Manggarai Flores, mencari sepiring nasi untuk persiapan agar tetap bisa bernafas esok. mencar ilmu menambah wawasan kini sebagai sampingan sebab memenuhi panggilan kampung tengah menjadi prioritas.
-Na-, dua huruf terakhir dari nama depan saya. Blog ini merupakan kumpulan catatan harian seorang ibu baru. Memutuskan untuk menjadi full timer wife ketika perguruan tinggi meluluskan banyak fresh graduate. Intinya, Saya masih belajar.
"Seri Langit Terbelah Dua merupakan efik cerita awal kehidupan manusia di dunia, berawal dari pengusiran dari Surga hingga kepada perang besar yang membawa dunia menuju kiamat"
Bukan siapa-siapa, hanya orang biasa yang sedang belajar menulis.
Tidak menyukai praktek-praktek plagiarisme, Tidak menyukai pemikiran yang provokatif dan agitatif.
Menyukai ilmu pengetahuan, sejarah, politik, sosial dan budaya.
Psikolog, Bekerja Paruh Waktu Pada Beberapa Biro Konsultasi Psikologi ,Ibu dari seorang anak lelaki ganteng & Istri dari seorang lelaki ganteng, Sedang belajar jadi penulis & yakin kegiatan menulis bisa menjadi sumber penghasilan :)
Seniman, Teroris Tukang Teror Agar Menjadi Penulis, Pembincang Karya Bilik Sastra VOI RRI. Motivator, Konsultan Kepenulisan, Penyunting Memoar: Buku Baru: Orang Bilang Aku Teroris (Penerbit Zikrul Hakimi/ Jendela)