Mohon tunggu...
Zamhari
Zamhari Mohon Tunggu... Penulis - Internet Marketer

Tinggal di Jogja Mahasiswa Magister Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Pakar SEO | Pakar Artikel SEO | Pembicara Internet Marketing

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Manfaat Karangan Bunga Papan yang Tidak Disadari Banyak Orang

19 Januari 2021   18:47 Diperbarui: 19 Januari 2021   18:53 5597
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Proses Pembuatan Papan Bunga

Tidak semua orang dapat mengungkapkan terima kasih dengan kata-kata sehingga menggunakan bunga sebagai perantara penyampaian isi hati. Beberapa jenis memiliki arti tertentu meski tanpa menjelaskannnya secara mendetail, sehingga bisa lebih mudah serta praktis serta biaya ekonomis.
Sebagai contoh untuk hadiah persahabatan dapat menggunakan warna orange dan kuning yang melambangkan keceriaan serta kehangatan. Hal ini sebagai ungkapan agar hubungan tersebut bisa bertahan lama. Anda bisa memberikannya untuk hadiah ulang tahun, wedding atau wisuda.

Karangan bunga papan memiliki banyak fungsi sehingga masyarakat sering menggunakannya untung mengungkapkan berbagai rasa mulai dari sayang, belasungkawa, serta bahagia. Setiap momen memiliki desainnya tersendiri, ciri khasnya bisa melalui wara atau penggunaan ornamen.

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun