Mohon tunggu...
Opi
Opi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Universitas Pamulang

being nice person means being nice to yourself as well.

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Opini: 3 Kata Penting dalam Hidup

12 Juni 2023   17:56 Diperbarui: 12 Juni 2023   18:02 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Sebagai manusia yang merupakan makhluk hidup sosial yang tidak bisa hidup sendiri, sudah kodratnya manusia hidup berdampingan. Karena hidup yang saling berdampingan maka haruslah terjalin hubungan yang baik, hubungan yang baik dapat dimulai dari hal-hal yang ringan seperti selalu mengucapkan 3 kata yang sangat penting dalam setiap situasi yang di jalani.

3 kata penting itu adalah kata maaf, tolong, dan terimakasih. Kata-kata tersebut memang nampak sangat ringan, akan tetapi maknanya sangatlah mendalam bagi kehidupan manusia. Dengan 3 kata itu manusia tentu tampak lebih memiliki moral yang baik, selain itu 3 kata tersebut dapat menjaga perasaan sesama. 

Coba bayangkan, ketika kita meminta bantuan tanpa mengucapkan kata tolong sebelumnya dan kata terimakasih sesudahnya tentu orang yang kita mintai bantuan akan merasa sedikit tersinggung. 3 kata ini adalah manner dasar yang harusnya dipunyai oleh setiap manusia supaya saling menghargai terhadap sesamanya dan terjalin tenggang rasa yang baik.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun