Mohon tunggu...
Zaki Mulya Fadhlurrahman
Zaki Mulya Fadhlurrahman Mohon Tunggu... Lainnya - Nuansa Indonesia

Sedang belajar menjadi seorang jurnalistik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Gadget pada Anak di Bawah Umur

11 Oktober 2021   23:57 Diperbarui: 12 Oktober 2021   00:12 247
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di era modern ini, teknologi semakin canggih dan cepat, hal ini terjadi karena pekerjaan para orang tua semakin padat dan tidak banyak waktu untuk besantai -- santai dan hal  ini pun juga berpengaruh terhadap generasi anak zaman sekarang, anak usia dibawah umur sudah mahir menggunakan smartphonenya. 

Bagaimana tidak orang tua zaman sekarang tidak mengambil pusing untuk mengasuh anaknya dengan dikasihnya smartphone anak mereka bisa anteng dengan smartphonenya dan orang tuanya bisa melakukan segala aktivitas dengan tenang. hal ini yang membuat anak semakin cerdas.

Hal ini membuat dampak yang cukup negative bagi anak yang tidak bisa memilih mana yang pantas diberikan untuk jenjang usia dirinya, contohnya saja banyak beredar iklan iklan dewasa dibeberapa situs dan aplikasi. hal ini membuat anak yang belum mengerti mana yang baik dan mana yang buruk untuk dirinya tahu lebih dahulu. 

Dengan adanya gadget membuat anak bebas membuka aktivitas global yang beredar yang ada di smartphone, hal itu tidak bisa dicegah selain dengan orang tuanya yang selalu memantau terhadap aktivitas anaknya bermain gadget dan dapat mencegah hal hal yang informasi yang tidak baik untuk anaknya tersebut.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun