Mohon tunggu...
Zainuddin
Zainuddin Mohon Tunggu... Mahasiswa - UinMalang PBA'20

كن صابرا بحيث حياتك الزامك للصبر

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Resensi Buku "Statistika Pendidikan" (Prof. Drs. Sudijono)

7 Oktober 2021   17:36 Diperbarui: 7 Oktober 2021   17:42 540
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Identitas Buku 

  • Judul Buku        : PENGANTAR STATISTIK PENDIDIKAN
  • Pengarang         : Prof. Drs. Anas Sudijono
  • Penerbit             : Jakarta: Rajawali Pers, 2014
  • Tebal Halaman : 406 Halaman

Sinopsis Buku 

Buku ini dibuat berdasarkan memenuhi kebutuhan Mahasiswa Khususnya Mahasiswa di semester 3 di Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Negeri. Buku ini juga membekali para Mahasiswa dalam memahami pengetahuan statistik yang dipandang perlu dan relevan untuk dimiliki seorang peneliti (research worker) di bidang pendidikan, seorang pendidik, dan seorang administrator di bidang kependidikan.

Isi Resensi 

Buku PENGANTAR STATISTIK PENDIDIKAN Bertujuan untuk membuat Para Mahasiswa memahami tentang pengajaran Statistik dengan tujuan : (1) dapat memahami dan mengerti beberapa istilah statistik dan manfaatnya, (2) dapat (mampu) menggunakan statistik (sebagai alat bantu) dalam penyusunan laporan penelitian/pendidikan, (3) dapat (mampu) menggunakan rumus-rumus dan teknik-teknik analisis statistik dalam penyusunan laporan penelitian/pendidikan, dan (4) dapat memiliki sikap teliti dan cermat dalam menerima . dan mengemukakan sesuatu.

Dalam Buku ini juga berisi Berbagai Contoh dan Permasalahan tentang Statistika pendidikan, beserta solusi yang bisa menyelesaikan hal tersebut. Sehingga para Mahasiswa bisa menyelesaikan permasalahan yang semisal dengan permasalahan yang telah disediakan. Buku ini juga dapat menjadi jalan keluar bagi para Mahasiswa yang tengah mengerjakan tugas dalam menyelesaikan permasalahan tentang Statistik.

Kelebihan Buku

Penulis juga memaparkan di dalam buku ini tentang Berbagai rumus-rumus yang bisa mempermudah Pembaca khususnya mahasiswa. Buku ini juga memberikan kemudahan berupa penyediaan tabel/penjelasan tentang materi yang di jelaskan sehingga pembaca pun dapat mengerti denhga mudah materi yang di sampaikan di dalam buku ini. Kelebihan yang lain bisa di lihat di setiap akhi Bab, di setiap akhir Bab disediakan Latihan Soal-soal guna menunjang/mengukur sejauh mana Pembaca/Mahasiswa Memahami Materi.

Kekurangan Buku 

Buku ini mempunyai banyak kelebihan dan tentunya buku ini pun memiliki kekurangan seperti hal nya buku ini menyediakan banyak sarana dan prasarana untuk memudahkan para Pembaca Memahamai buku ini, tapi buku ini juga harus banyak dibaca berulang-ulang karena akan sangat rumit jika para pembaca/Mahasiswa hanya membaca buku ini satu kali saja.

 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun