Renunganku semakin rapuh melintas pada pikiranku sendiri
Ingin rasanya kembali
Begitu susah mengingat jalan pulang yang banyak pohonÂ
dan rimba kesesatan.
Pikiranku haus bagai binatang buas,liar memamah daging segar...
Dalam diri berteriak : tolong...tolong...tolong...
Duh! Gusti...
Aku ingin seperti dulu yang tidak melulu begini...
Berdiri dengan satu kaki sulit melangkahkan kaki.
Terluka...Â
Remuk...
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!