Mohon tunggu...
Zaidul Ilmi
Zaidul Ilmi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Ngak banyak Hobi saya, akan tetapi salah satunya adalah membaca buku, terkhusus novel

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Teknologi dan Sejarah Berkembangnya

6 Oktober 2024   12:21 Diperbarui: 6 Oktober 2024   12:35 77
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Teknologi dan Sejarah Berkembangnya

Apa itu teknologi...?

Di era sekarang teknologi sudah menjadi hal yang tak tergantikan di dalan kehidupan sehari hari kita, hampir setiap waktu kita menggunakan teknologi, mulai dari smartphone, Televisi dan berbagai macam perangkat elektronik yang kita pakai adalah bagian dari teknologi, lantas apakah kalian tau apa sebenarnya teknologi itu..?

Teknologi berasal dari kata bahasa Inggris "Technology", yang berasal dari kata Yunani "Technologia" yang berarti kemampuan pengetahuan. Sedangkan dalam kamus KBBI, teknologi berarti seluruh sarana penyediaan barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.

Oleh karena itu, kehadiran teknologi dapat diartikan bertujuan untuk memudahkan aktivitas manusia, akan tetapi bukan disitu pokok pembahasan kita kali ini, yang akan kita bahas  kali ini adalah Evolusi Teknologi mulai dari awal kemunculan sampai berkembangnya teknologi hingga saat ini, pastikan kamu simak artikel ini selengkapnya ya.!

Evolusi Teknologi 

  1. Banyak sekali macam -- macam teknologi yang dapat kita temukan di sekeliling kita contohnya seperti, Teknologi Transportasi yang terkait dengan alat transportasi, Teknologi Komunikasi yang berhubungan dengan komunikasi antara orang, Teknologi Pendidikan yang digunakan dalam proses pembelajaran.

dan masih banyak lagi, akan tetapi fokus kita disini adalah tentang Teknologi Komunikasi atau bisa kita sebut sebagai Telepon seluler.

  • Era 1G

Telepon seluler pertama kali diperkenalkan pada era 1, yakni pada tahun akhir 1970-an dan awal 1980-an yang dimana teknologi ini masih menggunakan sistem analog sehingga memiliki ukuran yang besar dan berat. Salah satu contoh nya adalah Motorola DynaTAC 8000X yang dirilis pada tahun 1983. [gambar]

  • Era 2G

Pada awal tahun 1990 an, teknologi  seluler berpindah ke era 2G dan mulai  menggunakan sistem digital. Teknologi GSM (Global System for Mobile Communications) telah menjadi standar di banyak negara. Ponsel 2G menawarkan kualitas suara yang lebih baik dari generasi sebelumnya dan memiliki kemampuan  mengirim pesan teks (SMS). Nokia dan Ericsson adalah pemain utama di pasar ini, dan Nokia 1011 adalah salah satu ponsel 2G pertama yang diluncurkan pada tahun 1992. [gambar nokia]

  • Era 3G

3G mucul pertama kali di awal tahun 2000 an yang memungkinkan penggunanya untuk mengakses internet dengan kecepatan yang lebih dari sebelumnya, dan Smartphone pertama yang benar benar-benar memanfaatkan teknologi ini adalah Blackberry Populer di kalangan profesional karena fitur email dan kalendernya yang canggih. Kemudian pada tahun 2007 Apple meliris Smartphone pertamanya yang kita dengan Iphone yang membawa revolusi besar pada dunia teknologi, Menampilkan layar sentuh kapasitif dan antarmuka pengguna yang intuitif sehingga membuat Iphone berbada dari ponsel sebelumnya.

  • Era 4G

Pada tahun 2000an dimulailah Era 4G yang menawarkan kecepatan internet jauh lebih cepat dibandingkan 3G. Teknologi ini memungkinkan streaming video berkualitas tinggi, panggilan video, dan aplikasi yang membutuhkan bandwidth tinggi. Ponsel pintar yang menjalankan sistem operasi Android dan iOS mulai mendominasi pasar, dengan Google Play Store dan App Store menawarkan jutaan aplikasi untuk berbagai kebutuhan. Kemudian ada banyak sekali fitur yang ditawarkan di Era 4G yang membuatnya lebih baik dari era 3G yakni:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun