Mohon tunggu...
Zafi NurMaarij
Zafi NurMaarij Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain.

Jika kamu tidak ingin salah, maka kamu tidak akan merasakan pahit manisnya sebuah belajar.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kisah Masuk Islamnya Sahabat Abu Bakar

29 Maret 2021   10:29 Diperbarui: 29 Maret 2021   10:47 485
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Maka tanpa berpikir panjang langsung, Abu Bakar memutuskan untuk bersyahadat di depan Rasulullah. “Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan selain Allah dan bahwa engkau (Muhammad) adalah utusan Allah,” ucap Abu Bakar. Abu Bakar menjadi salah satu sahabat yang masuk Islam paling awal. Pribadinya dikenal sebagai orang yang jujur, bahkan Istiqomah hingga akhir hayatnya.

Dalam kisah ini memperlihatkan bahwa, menjadi seorang muslim tidak bisa dilepaskan dari hidayah yang diberikan oleh Allah kepada umat yang disayanginya. Jadi jika seseorang telah memeluk Islam, hendaknya berperilaku baik dan selalu taat kepada ajarannya. Karena menjadi seorang muslim berarti menjadi salah satu hamba yang di sayang Allah. Menurut ulama ahli sejarah, Abu Bakar wafat malam Selasa, antara waktu Maghrib dan Isya pada 8 Jumadil awal 13 H karena sakit yang dideritanya. Usia beliau saat meninggal dunia adalah 63 tahun. Beliau dimakamkan di samping makam Rasulullah SAW di kompleks Masjid Nabawi, Madinah. 

Wallahu A'lam.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun