Jadi, pengusaha itu harus kreatif dan inovatif dalam memecahkan suatu masalah. Terlebih beradaptasi dalam kondisi lingkungan saat ini. Pengusaha harus memerhatikan terkait dengan kapasitas dan kuantitas permintaan.Â
Selain itu, jika kapasitas maupun ketersediaan pada suatu usaha kurang atau terbatas, kita dapat melibatkan pihak ketiga (outsourcing) dengan perjanjian kontrak. Oleh karena itu, perencanaan ketersediaan kapasitas dengan prediksi dari strategi (forecase) itu sangatlah penting. Penulis berharap agar pandemi Covid-19 dapat segera pulih dan kegiatan perekonomian dapat kembali seperti sebelumnya.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI